PENGERTIAN LOGO
Melambangkan kesuburan dan kemakmuran dalam kesatuan untuk
mengembangkan Yayasan Setia.
2. Buku Yang Terbuka
Simbol sumber pengetahuan yang harus selalu digali dan didalami
3. Lilin di Atas Buku
Tanda cahaya yang menerangi hati dan budi manusia
untuk mencari dan menimba pengetahuan
4. Salib
Tanda kemenangan Kristus yang mengalahkan belenggu maut dan dosa.
Segala sesuatu dilakukan dalam nama Kristus sehingga dapat berjalan
dengan baik. Kristus menjadi pedoman seluruh perjuangan bersama.
5. Bintang
Menuntun dan menunjuk arah dalam perjalanan Yayasan Setia
dengan semangat cinta kasih melayani unit-unit yang ada di bawah
naungan Yayasan Setia.
Deus Meus et Omnia (Allahku dan Segalanya)
Dalam melaksanakan tugas tidak melupakan Tuhan dan mempersembahkan
Semuanya demi kemuliaan Tuhan
Keterangan Warna:
* Coklat
Menunjukkan persahabatan, persaudaraan, kedamaian, kerja keras dan produktivitas.
* Coklat
Menunjukkan persahabatan, persaudaraan, kedamaian, kerja keras dan produktivitas.
Kedamaian, kesederhanaan, kesempurnaan, kebersihan, keamanan, dan persatuan.
Menunjukkan kerja sama, kebahagiaan, kegembiraan, kehangatan, kebijaksanaan.
* Biru
Komunikasi, kebijakan, perlindungan, tenang, kelembutan, dinamis, cinta dan damai
Komunikasi, kebijakan, perlindungan, tenang, kelembutan, dinamis, cinta dan damai
* Hijau
Pertumbuhan, kesuksesan, keseimbangan, persahabatan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar